Archive for Oktober 2012
Memahami pembuatan kode program delphi
• Kode program yang di diketikkan umumnya berguna untuk memberikan reaksi atas event tertentu dari suatu komponen.
Contoh :
Kode program di Event OnClick pada komponen Button1 akan dilaksanakan hanya saat tombol Button1 di-click.
• Untuk memilih event apa yang akan diberi kode program pada sebuah komponen dapat dipilih dari Object Inspector
• Untuk itu perlu dipahami bagaimana cara menentukan kode program tersebut.
Perintah yang sering digunakan :
Pengertian DFD dan ERD
Pengertian DFDData flow Diagram (DFD) adalah diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan arus dari sistem. DFD sering digunakan untuk menggambarkan sustu sistem yang telah ada atau sistem baru yang akan dikembangkan secara logika tanpa mempertimbangkan lingkungan fisik dimana data tersebut mengalir (misalnya lewat telpon, surat, dan sebagainya) atau lingkungan fisik dimana data tersebut akan disimpan (misalnya file kartu, harddisk, tape, diskette, dan lain sebagianya).Simbol-sombol yang digunakan di DFD mewakili maksud tertentu, yaitu:1. External entity (kesatuan Luar) atau boundary (batas sistem)Setiap sistem pasti memiliki batas sistem (boundary) yang memisahkan suatu sistem dengan lingkungan luarnya. Kesatuan luar (external entity) merupakan kesatuan di lingkungan luar sistem yang dapat berupa orang, organisasi atau sistem lainya yang berada di lingkungan luarnya yang memberikan input atau menerima output dari sistem.atau2. Data flow (arus data)Arus data di DFD diberi simbol panah. Arus data ini mengalir diantara proses, simpanan, dan kesatuan luar.3. Process (proses)
Menginstal Komponen QuickReport Di Delphi7
Untuk menginstal Komponen QuickReport pada delphi 7, caranya kaya gini neh?
- Buka Delphi7 Anda
- Masuk menu component dan pilih install packages
- Tambahkan komponen baru dengan memilih add
- Setelah itu cari fiel dclqrt70.bpl
- Buka Delphi7 Anda
- Masuk menu component dan pilih install packages
- Tambahkan komponen baru dengan memilih add
- Setelah itu cari fiel dclqrt70.bpl
Percabangan dan Perulangan pada delphi
Dalam Delphi terdapat beberapa percabangan yaitu :
1.If
2. case
kita bahas yang if terlebih dahulu..
bentuk umum :
if <kondisi> then
<pernyataan>
untuk percabangan if ada 2 jenis, yaitu : if dengan 1 pernyataan dan if lebih dari 1 pernyataan. if dengan 1 pernyataan.
bentuk umum :
if <kondisi> then
<pernyataan>
else
if <kondisi> then
<pernyataan>
else
<pernyataan>
1.If
2. case
kita bahas yang if terlebih dahulu..
bentuk umum :
if <kondisi> then
<pernyataan>
untuk percabangan if ada 2 jenis, yaitu : if dengan 1 pernyataan dan if lebih dari 1 pernyataan. if dengan 1 pernyataan.
bentuk umum :
if <kondisi> then
<pernyataan>
else
if <kondisi> then
<pernyataan>
else
<pernyataan>
Langkah Awal Pembuatan Project di Delphi
Untuk membuat sebuah aplikasi, pertama-tama programmer harus menciptakan sebuahproject, berikut ini akan disajikan contoh pembuatan sebuah project. Prosedur awal yang dapatdilakukan untuk membuat sebuah project adalah :1. Pilih menu File - New - Application sehingga pada lembar kerja Delphi akan tampaksebuah form kosong.2. Simpan rancangan project aplikasi yang masih kosong tersebut dengan perintahFile Save All sehingga tampil kotak dialog Save Unit1 As. Pada bagian ini yangperlu diperhatikan bahwa direktori penyimpanan file harus diubah pada bagian Save in.Selanjutnya masukkan nama unit pada bagian File Name dengan catatan nama unit tidakboleh sama dengan nama Form Designer, kemudian klik Save.Kotak dialog berikutnya yang akan muncul adalah kotak dialog Save Project1 As. Kotakdialog ini digunakan untuk menentukan nama file Project yang diinginkan.Setelah file Unit dan Project disimpan, maka delphi akan membentuk file-file dengan ekstensiberikut ini :